Silakan periksa hal-hal berikut jika Anda mengalami masalah saat mendaftar sebagai pengguna baru di comipo:
[Saya tidak menerima email pendaftaran]
Silakan lihat [Saya mengalami masalah menerima email dari comipo].
[URL pada email berkahir eror]
Ada kemungkinan URL tersebut tidak lengkap.
Silakan salin seluruh URL dan buka halaman tersebut di browser Anda.
["Halaman tidak ada" / Layar menjadi kosong setelah pendaftaran]
Cache dan cookie browser Anda mungkin rusak.
Silakan lihat [Bagaimana cara membersihkan berkas Internet sementara (cache)?] dan [Bagaimana cara menghapus cookie?] lalu coba bersihkan cache dan cookie Anda.
Setelah cache dan cookie dibersihkan, silakan mulai ulang (restart) browser Anda.